7 Mar 2013

Beberapa hari terakhir adalah hari yang mungkin menyenangkan buat ibuku, mungkin tidak, entahlah.
Namun yang pasti bagiku beberapa hari terakhir adalah hari yang menarik.
Menarik ketika menyaksikan ibuku pelan-pelan mempelajari teknologi yang terbilang baru buatnya dan tampak antusias untuk bertanya ini itu.

Yep, ibuku baru saja punya gadget baru dan memulai petualangannya dalam dunia koneksi selular.


Good luck mum!


No comments: